Katedral Notre Dame Kembali Dibuka untuk Publik

Senin, 09 Desember 2024 | 15:03 WIB
  • Umat ​​berdatangan untuk menghadiri misa kedua, yang terbuka untuk umum, di Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Ludovic MARIN / AFP]
    Umat ​​berdatangan untuk menghadiri misa kedua, yang terbuka untuk umum, di Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Ludovic MARIN / AFP]
  • Ulama, pejabat, dan tamu menghadiri misa perdana untuk umum selama upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Ludovic MARIN / AFP]
    Ulama, pejabat, dan tamu menghadiri misa perdana untuk umum selama upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Ludovic MARIN / AFP]
  • Para pemimpin dunia, politisi, dan tamu berdiri saat Uskup Agung Paris Laurent Ulrich (kanan) membacakan naskah dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Ludovic MARIN/POOL/AFP]
    Para pemimpin dunia, politisi, dan tamu berdiri saat Uskup Agung Paris Laurent Ulrich (kanan) membacakan naskah dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Ludovic MARIN/POOL/AFP]
  • Uskup Agung Paris Laurent Ulrich (tengah belakang) memimpin doa untuk pentahbisan altar utama baru, selama misa dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [JULIEN DE ROSA / AFP]
    Uskup Agung Paris Laurent Ulrich (tengah belakang) memimpin doa untuk pentahbisan altar utama baru, selama misa dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [JULIEN DE ROSA / AFP]
  • Seorang pendeta berlutut saat Uskup Agung Paris Laurent Ulrich (tengah belakang) memimpin doa untuk pentahbisan altar utama baru, selama misa dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [JULIEN DE ROSA / AFP]
    Seorang pendeta berlutut saat Uskup Agung Paris Laurent Ulrich (tengah belakang) memimpin doa untuk pentahbisan altar utama baru, selama misa dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [JULIEN DE ROSA / AFP]
  • Uskup Agung Paris Laurent Ulrich (tengah-kiri) mengurapi altar utama baru selama pentahbisannya sebagai bagian dari misa pertama untuk umum, dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Ludovic MARIN / AFP]
    Uskup Agung Paris Laurent Ulrich (tengah-kiri) mengurapi altar utama baru selama pentahbisannya sebagai bagian dari misa pertama untuk umum, dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Ludovic MARIN / AFP]
  • Kerumunan orang berdiri saat lampu-lampu dinyalakan dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Dimitar DILKOFF / AFP]
    Kerumunan orang berdiri saat lampu-lampu dinyalakan dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Dimitar DILKOFF / AFP]
  • Umat ​​berdatangan untuk menghadiri misa kedua, yang terbuka untuk umum, di Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Ludovic MARIN / AFP]
  • Ulama, pejabat, dan tamu menghadiri misa perdana untuk umum selama upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Ludovic MARIN / AFP]
  • Para pemimpin dunia, politisi, dan tamu berdiri saat Uskup Agung Paris Laurent Ulrich (kanan) membacakan naskah dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Ludovic MARIN/POOL/AFP]
  • Uskup Agung Paris Laurent Ulrich (tengah belakang) memimpin doa untuk pentahbisan altar utama baru, selama misa dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [JULIEN DE ROSA / AFP]
  • Seorang pendeta berlutut saat Uskup Agung Paris Laurent Ulrich (tengah belakang) memimpin doa untuk pentahbisan altar utama baru, selama misa dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [JULIEN DE ROSA / AFP]
  • Uskup Agung Paris Laurent Ulrich (tengah-kiri) mengurapi altar utama baru selama pentahbisannya sebagai bagian dari misa pertama untuk umum, dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Ludovic MARIN / AFP]
  • Kerumunan orang berdiri saat lampu-lampu dinyalakan dalam upacara pembukaan kembali Katedral Notre Dame di Paris, Prancis, Minggu (8/12/2024). [Dimitar DILKOFF / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - 5 tahun pasca kebakaran dahsyat yang melanda, Katedral Notre Dame di Paris, Prancis yang merupakan Situs Warisan Dunia UNESCO 2019 ini kembali dibuka.

Katedral bersejarah yang berdiri di atas Pulau Île de la Cité di Sungai Seine ini resmi dibuka kembali untuk publik setelah upacara peresmian pada Sabtu (7/12/2024) yang dihadiri sejumlah kepala negara dan delegasi tinggi dari berbagai negara.

Untuk merayakan momen ini, pihak gereja mengadakan Misa khusus dua kali sehari selama delapan hari ke depan. Kegiatan ini menjadi simbol kebangkitan Notre-Dame sekaligus pengingat atas semangat bangsa Prancis yang tak pernah padam. 

Pemulihan Katedral Notre Dame adalah proyek monumental yang melibatkan ribuan pekerja. Donasi yang terkumpul mencapai 840 juta euro sekitar $889 juta atau sekitar Rp13,79 triliun dengan dukungan dari lebih dari 150 negara, termasuk Amerika Serikat dan Arab Saudi. [AFP]

Baca Juga: Ikuti Saran Hotman Paris, Pratiwi Noviyanthi Seret Alvin Lim ke Polda Metro Jaya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI