Pemotor Wajib Tahu, Ini Jalur Alternatif Menuju Puncak Bogor

Dwi Bowo Raharjo Suara.Com
Senin, 25 Desember 2023 | 17:20 WIB
  • Pengendara sepeda motor melintas di jalur alternatif khusus motor menuju kawasan Puncak Bogor, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (25/12/2023). [ANTARAFOTO/Yulius Satria Wijaya].
    Pengendara sepeda motor melintas di jalur alternatif khusus motor menuju kawasan Puncak Bogor, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (25/12/2023). [ANTARAFOTO/Yulius Satria Wijaya].
  • Pengendara sepeda motor melintas di jalur alternatif khusus motor menuju kawasan Puncak Bogor, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (25/12/2023). [ANTARAFOTO/Yulius Satria Wijaya].
    Pengendara sepeda motor melintas di jalur alternatif khusus motor menuju kawasan Puncak Bogor, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (25/12/2023). [ANTARAFOTO/Yulius Satria Wijaya].
  • Pengendara sepeda motor melintas di jalur alternatif khusus motor menuju kawasan Puncak Bogor, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (25/12/2023). [ANTARAFOTO/Yulius Satria Wijaya].
  • Pengendara sepeda motor melintas di jalur alternatif khusus motor menuju kawasan Puncak Bogor, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (25/12/2023). [ANTARAFOTO/Yulius Satria Wijaya].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Sejumlah pengendara sepeda motor melintas di atas jembatan Sungai Ciliwung, Katulampa, Bogor, Jawa Barat, Senin (25/12/2023). Ini merupakan jalur alternatif khusus motor menuju kawasan Puncak Bogor, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Jalur alternatif untuk sepeda motor itu dapat menghemat waktu tempuh dan menghindari kemacetan di jalan utama menuju kawasan Puncak.

Diketahui volume kendaraan meningkat dan menyebabkan kemacetan parah di kawasan Puncak saat libur Natal dan libur Tahun Baru 2024.

Baca Juga: Chevilly Resort dan Camp, Sensasi Berkemah dengan Banyak Wahana Seru bersama Keluarga

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI