Dilantik Besok, DPR Tetapkan Agus Subiyanto Jadi Panglima TNI Gantikan Yudo Margono

Dwi Bowo Raharjo Suara.Com
Selasa, 21 November 2023 | 14:36 WIB
  • Ketua DPR Puan Maharani (tengah) bersama pimpinan DPR memberikan selamat kepada Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto saat sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
    Ketua DPR Puan Maharani (tengah) bersama pimpinan DPR memberikan selamat kepada Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto saat sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
  • Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto melambaikan tangan saat sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
    Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto melambaikan tangan saat sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
  • Ketua DPR Puan Maharani bersama pimpinan DPR berbincang dengan Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto saat sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
    Ketua DPR Puan Maharani bersama pimpinan DPR berbincang dengan Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto saat sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
  • Ketua DPR Puan Maharani (tengah) bersama Wakil Ketua DPR Lodewijk Freidrich Paulus (kedua kiri), Rachmad Gobel (kiri), Sufmi Dasco Ahmad (kanan), dan Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto (kedua kanan) berfoto bersama usai sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
    Ketua DPR Puan Maharani (tengah) bersama Wakil Ketua DPR Lodewijk Freidrich Paulus (kedua kiri), Rachmad Gobel (kiri), Sufmi Dasco Ahmad (kanan), dan Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto (kedua kanan) berfoto bersama usai sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
  • Panglima TNI tepilih Jenderal TNI Agus Subiyanto (kanan) berjabat tangan dengan sejumlah anggota DPR usai sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
    Panglima TNI tepilih Jenderal TNI Agus Subiyanto (kanan) berjabat tangan dengan sejumlah anggota DPR usai sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
  • Ketua DPR Puan Maharani (tengah) bersama pimpinan DPR memberikan selamat kepada Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto saat sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
  • Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto melambaikan tangan saat sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
  • Ketua DPR Puan Maharani bersama pimpinan DPR berbincang dengan Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto saat sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
  • Ketua DPR Puan Maharani (tengah) bersama Wakil Ketua DPR Lodewijk Freidrich Paulus (kedua kiri), Rachmad Gobel (kiri), Sufmi Dasco Ahmad (kanan), dan Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto (kedua kanan) berfoto bersama usai sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
  • Panglima TNI tepilih Jenderal TNI Agus Subiyanto (kanan) berjabat tangan dengan sejumlah anggota DPR usai sidang paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (21/11/2023). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menyepakati penetapan Jenderal TNI Agus Subiyanto sebagai Panglima TNI gantikan  Laksamana TNI Yudo Margono. Penetapan ini setelah melalui uji kepatutan dan kelayakan di Komisi I DPR.

Ketua DPR Puan Maharani bersama Wakil Ketua DPR Lodewijk Freidrich Paulus, Rachmad Gobel, Sufmi Dasco Ahmad memberikan selapat pada Panglima TNI terpilih Jenderal TNI Agus Subiyanto.

Sebelumnya Calon Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto memastikan dirinya bakal dilantik menjadi Panglima TNI pada Rabu besok. Pelantikan dilakukan Presiden Joko Widodo atau Jokowi di Istana Negara.

Kepastian itu disampaikan Agus usai dirinya hadir dalam rapat paripurna DPR dengan Agenda pengambilan keputusan perihal Agus sebagai calon Panglima TNI.

Baca Juga: Atur Jadwal Pertemuan Lagi, Puan Bicara Kemungkinan Bahas Posisi Jokowi Di PDIP

"Insyaallah besok jam 10. Insyaallah oleh bapak presiden," kata Agus di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Selasa (21/11/2023).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI