Suara.com - Foto aerial petani memanen padi di Suwawa, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, Kamis (2/11/2023).
Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Gorontalo memperkirakan luas panen padi pada tahun 2023 menjadi sekitar 48,83 ribu hektare.
Luas panen pada tahun ini di Gorontalo mengalami kenaikan sebanyak 2,01 ribu hektare atau 4,29 persen dibandingkan luas panen padi di 2022 yang sebesar 46,82 ribu hektare. [ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin]
Baca Juga: Biodata Bupati Gorontalo yang Dipolisikan Dugaan Kekerasan Seksual