Rencana Uji Coba Tol Cijago Seksi 3A Selama Libur Nataru, Gratis!

Dwi Bowo Raharjo Suara.Com
Rabu, 21 Desember 2022 | 16:30 WIB
  • Sejumlah kendaraan melintas disamping Gerbang Tol Krukut 3, Krukut, Depok, Jawa Barat, Rabu (21/12/2022). Kementerian PUPR bakal uji coba ini. [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha/].
    Sejumlah kendaraan melintas disamping Gerbang Tol Krukut 3, Krukut, Depok, Jawa Barat, Rabu (21/12/2022). Kementerian PUPR bakal uji coba ini. [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha/].
  • Pekerja menyelesaikan pembangunan Jalan Tol Cijago seksi 3A di Krukut, Depok, Jawa Barat, Rabu (21/12/2022). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
    Pekerja menyelesaikan pembangunan Jalan Tol Cijago seksi 3A di Krukut, Depok, Jawa Barat, Rabu (21/12/2022). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
  • Kendaraan pekerja melintas di Jalan Tol Cijago seksi 3A, Krukut, Depok, Jawa Barat, Rabu (21/12/2022).  [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
    Kendaraan pekerja melintas di Jalan Tol Cijago seksi 3A, Krukut, Depok, Jawa Barat, Rabu (21/12/2022). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
  • Sejumlah kendaraan melintas disamping Gerbang Tol Krukut 3, Krukut, Depok, Jawa Barat, Rabu (21/12/2022). Kementerian PUPR bakal uji coba ini. [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha/].
  • Pekerja menyelesaikan pembangunan Jalan Tol Cijago seksi 3A di Krukut, Depok, Jawa Barat, Rabu (21/12/2022). [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
  • Kendaraan pekerja melintas di Jalan Tol Cijago seksi 3A, Krukut, Depok, Jawa Barat, Rabu (21/12/2022).  [ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pekerja menyelesaikan pembangunan Jalan Tol Cijago seksi 3A di Krukut, Depok, Jawa Barat, Rabu (21/12/2022).

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan melakukan uji coba jalan Tol Cinere-Jagorawi atau Cijago Seksi 3A Kukusan-Krukut sepanjang 3 kilometer secara fungsional jelang libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023.

Tol fungsional merupakan ruas jalan yang belum selesai sepenuhnyua. Namu, dibuka sementara untuk mendukung arus lalu lintas.

Meski gratis tol ini masih gratis untuk kendaraan, Danang menyampaikan bahwa pengendara masih harus tapping kartu uang elektronik atau e-money saat akan melintas.

Baca Juga: Sektor Properti Makin Menjanjikan Saat Ancaman Resesi 2023, Pemerintah intervensi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI