Bantai Senegal, Inggris Tantang Prancis di Perempat Final

Oke Atmaja Suara.Com
Senin, 05 Desember 2022 | 06:00 WIB
  • Penyerang Inggris Harry Kane merayakan golnya saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [JACK GUEZ / AFP]
    Penyerang Inggris Harry Kane merayakan golnya saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [JACK GUEZ / AFP]
  • Penyerang Inggris Harry Kane menendang bola saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT / AFP]
    Penyerang Inggris Harry Kane menendang bola saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT / AFP]
  • Gelandang Inggris Jude Bellingham (kanan) berebut bola dengan bek Senegal Kalidou Koulibaly saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT / AFP]
    Gelandang Inggris Jude Bellingham (kanan) berebut bola dengan bek Senegal Kalidou Koulibaly saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT / AFP]
  • Kiper Inggris Jordan Pickford bersiap untuk menghentikan bola yang ditembakkan oleh penyerang Senegal Ismaila Sarr (kiri) saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Giuseppe CACACE/AFP]
    Kiper Inggris Jordan Pickford bersiap untuk menghentikan bola yang ditembakkan oleh penyerang Senegal Ismaila Sarr (kiri) saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Giuseppe CACACE/AFP]
  • Gelandang Inggris Jordan Henderson mencetak gol saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [François-Xavier MARIT / AFP]
    Gelandang Inggris Jordan Henderson mencetak gol saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [François-Xavier MARIT / AFP]
  • Gelandang Inggris Jordan Henderson (bawah) merayakan dengan penyerang Inggris Bukayo Saka setelah  mencetak gol saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT / AFP]
    Gelandang Inggris Jordan Henderson (bawah) merayakan dengan penyerang Inggris Bukayo Saka setelah mencetak gol saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT / AFP]
  • Gelandang Inggris Jordan Henderson merayakan gol bersama timnya saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Giuseppe CACACE/AFP]
    Gelandang Inggris Jordan Henderson merayakan gol bersama timnya saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Giuseppe CACACE/AFP]
  • Penyerang Inggris Harry Kane merayakan golnya saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [JACK GUEZ / AFP]
  • Penyerang Inggris Harry Kane menendang bola saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT / AFP]
  • Gelandang Inggris Jude Bellingham (kanan) berebut bola dengan bek Senegal Kalidou Koulibaly saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT / AFP]
  • Kiper Inggris Jordan Pickford bersiap untuk menghentikan bola yang ditembakkan oleh penyerang Senegal Ismaila Sarr (kiri) saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Giuseppe CACACE/AFP]
  • Gelandang Inggris Jordan Henderson mencetak gol saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [François-Xavier MARIT / AFP]
  • Gelandang Inggris Jordan Henderson (bawah) merayakan dengan penyerang Inggris Bukayo Saka setelah  mencetak gol saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT / AFP]
  • Gelandang Inggris Jordan Henderson merayakan gol bersama timnya saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). [Giuseppe CACACE/AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Penyerang Inggris Harry Kane merayakan golnya saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Inggris dan Senegal di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha, Qatar, Minggu (4/12/2022). Inggris berhasil melaju ke babak perempat final Piala Dunia 2022 Qatar setelah menang telak 3-0 atas Senegal.

The Three Lions berhasil menang berkat gol-gol dari Jordan Henderson, Harry Kane dan Bukayo Saka. Sementara Senegal tidak berdaya meskipun kerap melakukan counter attack .

Skuat besutan Gareth Southgate ini akan menantang juara bertahan Prancis di perempat final yang terlebih dahulu mengalahkan Polandia dengan skor 3-1. [AFP] [Suara.com/Alfian Winanto]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI