Suara.com - Pemerintah melalui PT Pos Indonesia (Persero) mulai membagikan BLT BBM dan sembako kepada keluarga penerima manfaat (KPM) di sejumlah daerah di Indonesia.
Pencairannya dilakukan dua tahap (pertahap Rp300 ribu) dan program bantuan tunai sembako sebesar Rp200 ribu per KPM. [ANATARA FOTO].