Suara.com - Puluhan aktivis papua gelar aksi demo di depan Monas, Jakarta, Senin (7/3/2022). Mereka menuntut Presiden Joko Widodo menarik pasukan militer yang ada di Kabupaten Puncak, Papua. Massa aksi yang tergabung dalam aliansi Pro-Demokrasi dan Ikatan Mahasiswa Papua (IMAPA) se-Jabodetabek menilai tindakan militer di Papua yang menganiaya anak sekolah dasar karena diduga mencuri senjata beberapa waktu lalu tidak berdasar.[Suara.com/Septian]
Demo Tuntut Penarikan Militer di Papua
Oke Atmaja Suara.Com
Senin, 07 Maret 2022 | 16:40 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
253 PNS Papua Tengah Diambil Sumpah Usai Terima SK Pengangkatan
21 November 2024 | 19:04 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Foto | 21:46 WIB
Foto | 19:11 WIB
Foto | 17:04 WIB
Foto | 16:32 WIB
Foto | 23:24 WIB
Foto | 19:24 WIB