Suara.com - Bintara Pembina Desa (Babinsa) Sersan Dua (Serda) Ishak Nur (kanan) membawa material untuk pembangunan Masjid Al Muhadjirin di Desa Pilolalenga, Kabupaten Gorontalo, Gorontalo, Senin (10/1/2022). Proses renovasi masjid tersebut terus dilakukan dengan menggunakan dana dari gaji Serda Ishak Nur, sumbangan masyarakat dan sejumlah warga yang menjual hasil panen pisang, ubi dan kelapa. ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin
Babinsa di Gorontalo, Sisihkan Gaji Demi Bangun Masjid
Oke Atmaja Suara.Com
Senin, 10 Januari 2022 | 17:11 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
18 April 2025 | 12:27 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI