Suara.com - Tentara Amerika (US Army) mengikuti pembukaan Latihan Bersama Garuda Shield ke 15/2021 di Pusat Latihan Tempur (Puslatpur) TNI AD di Baturaja, OKU, Sumatera Selatan, Rabu (4/8/2021). Latihan bersama yang digelar di tiga daerah yaitu Baturaja, OKU, Sumsel, Makalisung, Minahasa Utara, Sulut dan Amborawang, Kukar, Kalimantan Timur tersebut merupakan yang terbesar dalam sejarah kerja sama militer Angkatan Darat kedua negara dengan melibatkan 2.246 personel TNI AD dan 2.282 personel US Army. [ANTARA FOTO/Nova Wahyudi]
Pembukaan Latihan Bersama Garuda Shield 15/2021
Oke Atmaja Suara.Com
Rabu, 04 Agustus 2021 | 16:00 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Kenaikan Pangkat Kilat Letkol Teddy Indra Wijaya Melenceng, Orang Dekat Prabowo Ini Didesak Mundur Dari TNI
11 Maret 2025 | 12:05 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Foto | 03:23 WIB
Foto | 18:47 WIB
Foto | 18:26 WIB
Foto | 17:28 WIB
Foto | 21:32 WIB
Foto | 20:57 WIB
Foto | 18:21 WIB