Suara.com - Suasana gerbang utama RT 02 di Kelurahan Pejuang, Kecamatan Medan Satria, Bekasi, Kamis (17/6/2021). Terdapat 47 warga yang positif terpapar covid-19 di RT.02/Rw.025 kelurahan Pejuang Medan Satria. Berdasarkan hasil tracing yang dilakukan Satgas, klaster Covid-19 di Kawasan tersebut berasal dari acara pernikahan serta arisan keluarga. Dimana 40 warga melakukan isolasi mandiri sedangkan 7 warga lainnya di rawat di fasilitas kesehatan. Lockdown di kawasan tersebut sudah di lakukan sejak tanggal 10 Juni lalu sebagai upaya pencegahan penyebaran virus. [Suara.com/Dian Latifah]
Puluhan Warga Positif Covid-19 Usai Hadiri Arisan, Satu RT di Bekasi Lockdown
Oke Atmaja Suara.Com
Kamis, 17 Juni 2021 | 15:13 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Jasad Pria Misterius Ditemukan Mengapung di Sungai Kalimalang Bekasi, Begini Kata Polisi
17 Desember 2024 | 15:27 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Foto | 19:58 WIB
Foto | 17:36 WIB
Foto | 16:28 WIB
Foto | 21:10 WIB
Foto | 19:04 WIB
Foto | 18:51 WIB
Foto | 20:06 WIB
Foto | 18:58 WIB