Penampakan Semburan Lava Gunung Berapi Pacaya di Guatemala

Oke Atmaja
Lava mengalir dari Gunung Berapi Pacaya di pertanian La Brena di desa Patrocinio, San Vicente Pacaya, sekitar 60 kilometer selatan kota Guatemala, pada (25/3/2021). [Johan ORDONEZ / AFP]
Lava mengalir dari Gunung Berapi Pacaya di pertanian La Brena di desa Patrocinio, San Vicente Pacaya, sekitar 60 kilometer selatan kota Guatemala, pada (25/3/2021). [Johan ORDONEZ / AFP]

Sejak awal bulan Februari 2021 yang lalu, aktivitas Gunung Pacaya dilaporkan terus aktif

Suara.com - Lava mengalir dari Gunung Berapi Pacaya di pertanian La Brena di desa Patrocinio, San Vicente Pacaya, sekitar 60 kilometer selatan kota Guatemala, pada (25/3/2021). Sejak awal bulan Februari 2021 yang lalu, aktivitas Gunung Pacaya dilaporkan terus aktif. [Johan ORDONEZ / AFP]