Real Madrid Terancam Tak Lolos Babak 16 Besar Liga Champions

Oke Atmaja Suara.Com
Rabu, 02 Desember 2020 | 08:44 WIB
  • Pemain depan Real Madrid Mariano (kanan-2) bertarung memperebutkan bola dengan bek Shakhtar Donetsk, Vitao (kedua-L), gelandang Shakhtar Donetsk Taras Stepanenko (kiri), dan bek Shakhtar Donetsk Maksym Malyshev selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB.
Sergei SUPINSKY / AFP
    Pemain depan Real Madrid Mariano (kanan-2) bertarung memperebutkan bola dengan bek Shakhtar Donetsk, Vitao (kedua-L), gelandang Shakhtar Donetsk Taras Stepanenko (kiri), dan bek Shakhtar Donetsk Maksym Malyshev selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB. Sergei SUPINSKY / AFP
  • Kiper Shakhtar Donetsk Anatolii Trubin (kanan) bereaksi selama selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB. [Sergei SUPINSKY / AFP]
    Kiper Shakhtar Donetsk Anatolii Trubin (kanan) bereaksi selama selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB. [Sergei SUPINSKY / AFP]
  • Penyerang Shakhtar Donetsk Manor Solomon (kiri) merayakan golnya usai mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB. [Sergei SUPINSKY / AFP]
    Penyerang Shakhtar Donetsk Manor Solomon (kiri) merayakan golnya usai mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB. [Sergei SUPINSKY / AFP]
  • Penyerang Shakhtar Donetsk Manor Solomon (kiri) merayakan golnya usai mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB. [Sergei SUPINSKY / AFP]
    Penyerang Shakhtar Donetsk Manor Solomon (kiri) merayakan golnya usai mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB. [Sergei SUPINSKY / AFP]
  • Pemain depan Real Madrid Mariano (kanan-2) bertarung memperebutkan bola dengan bek Shakhtar Donetsk, Vitao (kedua-L), gelandang Shakhtar Donetsk Taras Stepanenko (kiri), dan bek Shakhtar Donetsk Maksym Malyshev selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB.
Sergei SUPINSKY / AFP
  • Kiper Shakhtar Donetsk Anatolii Trubin (kanan) bereaksi selama selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB. [Sergei SUPINSKY / AFP]
  • Penyerang Shakhtar Donetsk Manor Solomon (kiri) merayakan golnya usai mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB. [Sergei SUPINSKY / AFP]
  • Penyerang Shakhtar Donetsk Manor Solomon (kiri) merayakan golnya usai mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB. [Sergei SUPINSKY / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pertandingan sepak bola Grup B Liga Champions UEFA antara Shakhtar Donetsk melawan Real Madrid di Stadion Olimpiyskiy, Kiev, Rusia, Rabu (2/12) dini hari WIB. Tim asuhan Zinedine Zidane secara mengejutkan takluk 0-2 di tangan tuan rumah Shakhtar Donetsk. Ini adalah kekahalan kedua Madrid dari Shakhtar Donetsk. Pada pertemuan sebelumnya pada 21 Oktober lalu, Los Blancos kandas dengan skor 2-3.

Hasil itu membuat Real Madrid dan Inter Milan, masih belum bisa memastikan tiket lolos ke babak 16 Liga Champions. Madrid tertahan di peringkat ketiga dengan tujuh poin, sementara Inter masih terbenam di dasar klasemen dengan lima poin. [Sergei SUPINSKY / AFP]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI