Suara.com - Ratusan sepeda motor bertumpuk di tempat penampungan di Jalan Pejuang, Teluk Pucung, Bekasi Utara, Jawa Barat, Selasa (19/5). Sepeda motor yang sudah rusak dan terbengkalai di penampungan ini, merupakan motor - motor bekas kecelakaan atapun hasil sitaan yang enggan diambil pemiliknya. Menurut penjaga, tempat penampungan ini sudah menampung motor - motor disini dari tahun 1990 an. [Suara.com/Alfian Winanto]
Kuburan Sepeda Motor di Teluk Pucung Bekasi
Rabu, 27 Mei 2020 | 16:32 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Baterai Bekas Picu Kanker hingga Gangguan Pernapasan? Ini Hasil Penelitian Terbaru
22 Februari 2025 | 15:41 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI