Larangan Mudik, Agen Tiket Bus di Cimanggis Terancam Gulung Tikar

Jum'at, 01 Mei 2020 | 14:59 WIB
  • Seorang pegawai agen bus menanti penumpang untuk memesan tiket di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
    Seorang pegawai agen bus menanti penumpang untuk memesan tiket di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
  • Kondisi beberapa gerai agen bus yang tetap buka semenjak diberlakukannya larangan mudik di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
    Kondisi beberapa gerai agen bus yang tetap buka semenjak diberlakukannya larangan mudik di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
  • Pegawai agen tiket bus menanti penumpang untuk memesan tiket di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
    Pegawai agen tiket bus menanti penumpang untuk memesan tiket di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
  • Agen tiket bus yang hendak menutup gerainya di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
    Agen tiket bus yang hendak menutup gerainya di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
  • Pengamen melintas di deretan gerai agen tiket bus di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
    Pengamen melintas di deretan gerai agen tiket bus di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
  • Seorang pegawai agen bus menanti penumpang untuk memesan tiket di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
  • Kondisi beberapa gerai agen bus yang tetap buka semenjak diberlakukannya larangan mudik di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
  • Pegawai agen tiket bus menanti penumpang untuk memesan tiket di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
  • Agen tiket bus yang hendak menutup gerainya di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
  • Pengamen melintas di deretan gerai agen tiket bus di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Seorang pegawai agen tiket bus menanti penumpang yang ingin memesan tiket di Jalan Raya Bogor, Cimanggis, Depok, Jumat (1/5). Semenjak diberlakukannya larangan mudik, para pelaku bisnis ini kini kian terpuruk dan tidak lagi memiliki pemasukan sama sekali. Hanya beberapa agen tersisa yang tetap memilih buka dan menjual tiket mudik dengan harapan akan adanya kemungkinan perubahan regulasi menjelang akhir Ramadhan nanti. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI