Jadi Ajang Demonstran, Jalan Gatot Subroto Akhirnya Normal Kembali

Kamis, 03 Oktober 2019 | 11:48 WIB
  • Suasana Jalan Gatot Subroto, Jakarta yang kembali dibuka sejak Kamis (3/10/2019) pagi. (Suara.com/Arya Manggala)
    Suasana Jalan Gatot Subroto, Jakarta yang kembali dibuka sejak Kamis (3/10/2019) pagi. (Suara.com/Arya Manggala)
  • Jalan Gatot Subroto, Jakarta kini ramai oleh kendaraan bukan lagi massa demonstran setelah dibuka pada Kamis (3/10/2019). (Suara.com/Arya Manggala)
    Jalan Gatot Subroto, Jakarta kini ramai oleh kendaraan bukan lagi massa demonstran setelah dibuka pada Kamis (3/10/2019). (Suara.com/Arya Manggala)
  • Sejumlah kendaraan melintas di Jalan Gatot Subroto, Kamis (3/10/2019) usai ditutup selama sepekan karena aksi demo di gedung DPR RI. (Suara.com/Arya Manggala)
    Sejumlah kendaraan melintas di Jalan Gatot Subroto, Kamis (3/10/2019) usai ditutup selama sepekan karena aksi demo di gedung DPR RI. (Suara.com/Arya Manggala)
  • Suasana Jalan Gatot Subroto usai dibuka kembali pada Kamis (3/10/2019). (Suara.com/Arya Manggala)
    Suasana Jalan Gatot Subroto usai dibuka kembali pada Kamis (3/10/2019). (Suara.com/Arya Manggala)
  • Suasana Jalan Gatot Subroto, Jakarta yang kembali dibuka sejak Kamis (3/10/2019) pagi. (Suara.com/Arya Manggala)
  • Jalan Gatot Subroto, Jakarta kini ramai oleh kendaraan bukan lagi massa demonstran setelah dibuka pada Kamis (3/10/2019). (Suara.com/Arya Manggala)
  • Sejumlah kendaraan melintas di Jalan Gatot Subroto, Kamis (3/10/2019) usai ditutup selama sepekan karena aksi demo di gedung DPR RI. (Suara.com/Arya Manggala)
  • Suasana Jalan Gatot Subroto usai dibuka kembali pada Kamis (3/10/2019). (Suara.com/Arya Manggala)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Jalan Gatot Subroto, Jakarta akhirnya kembali dibuka sejak Kamis (3/10/2019). Sebelumnya, jalur yang melintas di depan Gedung DPR RI ini menjadi ajang 'palagan' massa demonstrasi yang menentang sejumlah RUU yang dinilai bermasalah.

Aksi demonstrasi berujung kerusuhan hampir kerap terjadi di Jalan Gatot Subroto. Polisi pun menutup jalan tersebut selama sepekan terakhir. Namun Kamis pagi, jalan itu kini sudah ramai kembali, bukan oleh pendemo tapi ramai akan kendaraan yang melintas.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI