Suara.com - Warga memakai pakaian tradisional kimono saat menghadiri Bunkasai Festival Kebudayaan Jepang di Museum Tsunami, Banda Aceh, Aceh, Minggu (7/4). Bunkasai 2019 yang digelar Kougetsu School Association untuk memperkenalkan kebudayaan Jepang kepada masyarakat Indonesia dan mempererat hubungan bilateral kedua negara. ANTARA FOTO/Irwansyah Putra
Festival Kebudayaan Jepang di Museum Tsunami
Muhaimin A Untung Suara.Com
Minggu, 07 April 2019 | 14:26 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Pelatih Belanda Akui Kecolongan: Kami Tidak Antisipasi
11 Maret 2025 | 12:50 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI