Suara.com - Ketua KPU Arief Budiman bersama dengan Kabareskrim Komjen Pol Arief Sulistyanto, Anggota Bawaslu RI Fritz Edward Siregar dan Komosioner KPU saat mendatangi Bareskrim Polri, Gedung KKP, Jakarta, Kamis (3/1). Kedatangan KPU RI bersama Bawaslu RI meminta Badan Reserse Kriminal Polri mengusut tuntas hoaks tentang surat suara Pemilu 2019 sebanyak tujuh kontainer yang telah tercoblos dan berada di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta. [Suara.com/Muhaimin A Untung]
KPU RI Laporkan Penyebaran Berita Hoax Surat Suara ke Bareskrim
Muhaimin A Untung Suara.Com
Kamis, 03 Januari 2019 | 16:33 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
KPU Beberkan TPS yang Akan Gelar PSL, PSS, dan PSU, Cek Lokasimu!
29 November 2024 | 15:21 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI