Menikmati Indahnya Sunrise di Candi Borobudur

Oke Atmaja
Suasana matahari terbit di kawasan Taman Wisata Candi (TWC) Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Sabtu (15/12). lokal dan wisatawan mancanegara. [ANTARA FOTO/M Agung Rajasa]
Suasana matahari terbit di kawasan Taman Wisata Candi (TWC) Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Sabtu (15/12). lokal dan wisatawan mancanegara. [ANTARA FOTO/M Agung Rajasa]

Wisata alam menyaksikan matahari terbit dari candi Borobudur menjadi salah satu tujuan favorit wisatawan

Suara.com - Suasana matahari terbit di kawasan Taman Wisata Candi (TWC) Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Sabtu (15/12). Wisata alam menyaksikan matahari terbit dari candi Borobudur menjadi salah satu tujuan favorit wisatawan lokal dan wisatawan mancanegara. [ANTARA FOTO/M Agung Rajasa]