Suara.com - Proses administrasi dilakukan secara manual imbas dari serangan virus ransomware WannaCrypt atau WannaCry di RS Dharmais, Jakarta, Senin (15/5). Ransomware WannaCrypt atau yang juga disebut Wannacry adalah jenis virus malware yang bekerja dengan mengunci komputer yang mengakibatkan sistem antrean pasien di Rumah Sakit Dharmais tak bisa berfungsi. Penyebaran virus ini sangat cepat, bahkan dalam waktu dua hari, virus ini bisa menyebar secara masif ke 99 negara di dunia. [suara.com/Kurniawan Mas'ud]
Virus Ransomware WannaCry Serang RS Dharmais
Bernard Chaniago Suara.Com
Senin, 15 Mei 2017 | 14:54 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
RS Dharmais Kini Punya Gedung Khusus Pelayanan Kanker Ibu Dan Anak, Jokowi: Fasilitasnya Bak Hotel Bintang 5
01 September 2024 | 16:01 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Foto | 07:27 WIB
Foto | 18:06 WIB
Foto | 07:00 WIB
Foto | 21:24 WIB
Foto | 21:13 WIB
Foto | 16:17 WIB
Foto | 21:13 WIB