Suara.com - Koordinator Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (Kontras) Haris Azhar, Anggota Ombudsman RI Adrianus Eliasta Meliala, saat memberikan pemaparan terkait Laporan Penyiksaan Merusak Hukum di Jakarta, Sabtu (25/6). Kontras mencatat selama setahun terakhir terdapat 134 peristiwa penyiksaan dan tindakan tidak manusiawi lainnya yang terjadi di sejumlah wilayah di Indonesia seperti Sumatera Utara, Jawa Barat, Jawa Tengah, Sulawesi Selatan dan Papua. Pelaku Penyiksaan masih didominasi oleh Kepolisian RI dan TNI. [suara.com/Kurniawan Mas'ud]
Laporan Penyiksaan Merusak Hukum
Bernard Chaniago Suara.Com
Sabtu, 25 Juni 2016 | 18:18 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Kecam Penembakan Warga di Semarang dan Bangka Belitung, KontraS: Polisi Telah Melakukan Pembunuhan di Luar Hukum
29 November 2024 | 12:01 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Foto | 19:25 WIB
Foto | 19:17 WIB
Foto | 18:32 WIB
Foto | 19:45 WIB
Foto | 16:52 WIB