Suara.com - Sejumlah truk tanki melakukan pengisian Bahan Bakar Minyak (BBM) di area depo Pertamina Plumpang, Jakarta, Jumat (8/1). Pasca penyesuaian harga BBM yang berlaku secara nasional, terjadi peningkatan komsumsi BBM khususnya diwilayah Jawa Barat. Konsumsi premium meningkat sebanyak 3% dari rata-rata konsumsi harian normal 20.380 KL menjadi 21.000 KL. [suara.com/Kurniawan Mas'ud]