Suara.com - Acara penganugerahan tanda kehormatan Bintang Bhayangkara Utama oleh Menkopolhukam kepada Kapolri di Rupatama Mabes Polri, Jakarta, Senin (29/6) pagi. Penganugerahan tanda kehormatan tersebut diberikan kepada anggota kepolisian yang dinilai telah berjasa dalam pengabdiannya tanpa cacat serta memajukan kepolisian RI dalam menjalankan misi mengamankan negara, dan merupakan bintang tertinggi yang disematkan kepada anggota Polri yang telah melampaui panggilan kewajiban tanpa merugikan tugas pokok. [suara.com/Oke Atamaja]
Kapolri Terima Bintang Bhayangkara Utama
Bernard Chaniago Suara.Com
Senin, 29 Juni 2015 | 12:08 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Kapolri Tinjau Taman Safari Solo, Pastikan Keamanan Libur Natal dan Tahun Baru
21 Desember 2024 | 18:51 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Foto | 19:58 WIB
Foto | 17:36 WIB
Foto | 16:28 WIB
Foto | 21:10 WIB
Foto | 19:04 WIB
Foto | 18:51 WIB
Foto | 20:06 WIB
Foto | 18:58 WIB