Suara.com - Setelah berpisah dengan Selfi istri pertamanya, rapper Iwa K akhirnya menikah lagi. Wikan Resminingtyas adalah nama perempuan yang kali ini dipersuntingnya. Resepsi pernikahan keduanya berlangsung pada Minggu (31/5/2015), di Universitas Terbuka (UT) Convention Centre, kawasan Pamulang, Tangerang Selatan. [Suara.com/Yazir Farouk]
Iwa K Menikah Lagi
Arsito Hidayatullah Suara.Com
Minggu, 31 Mei 2015 | 18:54 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Iwa K Alami Kejadian Mistis Saat Syuting Film Anak Kunti, Tubuhnya Berdarah Tanpa Sebab
12 Februari 2025 | 11:28 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Foto | 08:02 WIB
Foto | 00:46 WIB
Foto | 19:10 WIB
Foto | 21:12 WIB
Foto | 18:01 WIB