Paula Verhoeven Akhirnya Ungkap Hubungannya dengan Niko: Dia Itu Orang Tengah

Selasa, 22 April 2025 | 16:37 WIB
Paula Verhoeven Akhirnya Ungkap Hubungannya dengan Niko: Dia Itu Orang Tengah
Paula Verhoeven (Instagram/@paula_verhoeven)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Santai aja, ngobrol sama lawan jenis itu biasa aja. Karena beliau itu juga melakukan hal seperti ini," katanya.

Sementara itu, Paula Verhoeven mengatakan Niko juga teman dekat Baim Wong selama 25 tahun yang kala itu memang diizinkan masuk dan menginap di rumah oleh mantan suaminya.

"Di sini itu teman sahabat beliau yang sudah 25 tahun dan yang mengizinkan masuk ke rumah tersebut adalah beliau," ujarnya.

Tak heran, Paula Verhoeven begitu bingung ketika langsung dituding selingkuh hanya karena berbincang dengan Niko di meja makan yang mana banyak pekerja di rumah dan anak-anaknya yang lalu lalang.

"Jadi, saya bingung juga ngobrol di meja makan dibilang bukan muhrim. Di situ di akses semua mbak, security bolak-balik. Di kamar pun tidak ada kondisi terkunci, anak saya bolak-balik, mbak juga bolak-balik," lanjutnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI