Raffi justru dipuji karena menunjukkan toleransi yang tinggi.
"Terima kasi, Aa' atas toleransi yang indah," puji seorang warganet.
"Jika dia bukan saudaramu dalam agama (tidak seiman), maka dia adalah saudaramu dalam kemanusiaan (Ali bin Abi Thalib. Beristirahatlah dalam damai, Paus Fransiskus," warganet menambahkan.
"Salam toleransi, terima kasih, Aa' Raffi Ahmad," sambung warganet lainnya.