Ridwan Kamil Temui Lisa Mariana di Palembang saat Tinjau Proyek Islamic Center

Jum'at, 11 April 2025 | 22:12 WIB
Ridwan Kamil Temui Lisa Mariana di Palembang saat Tinjau Proyek Islamic Center
Lisa Mariana saat konferensi pers di Kelapa Gading, Jakarta Utara pada Jumat (11/4/2025). [Suara.com/Rena Pangesti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Ancaman itu ada dua kali. Satu ajudannya telpon saya. Kamu mau angka berapa, katanya. Sebut aja angkanya. Kasian RK katanya gitu," kata Lisa Mariana.

Tapi Lisa Mariana menolak permintaan tersebut. "Saya menolak. Karena itu kan jejak digital," katanya.

Lisa Mariana bahkan masih menyimpan penawaran tersebut sebagai bukti semisal nantinya diperlukan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI