Sinopsis A Minecraft Movie, Petualangan Seru di Dunia Kotak-Kotak

Sumarni Suara.Com
Rabu, 09 April 2025 | 13:22 WIB
Sinopsis A Minecraft Movie, Petualangan Seru di Dunia Kotak-Kotak
Sinopsis A Minecraft Movie [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"A Minecraft Movie" mendapat tanggapan beragam dari kritikus dengan skor 48 persen di Rotten Tomatoes dan 47/100 di Metacritic.

Namun film ini disambut lebih positif oleh penonton umum, mencatat nilai B+ di CinemaScore.

Penampilan Jack Black dan Jason Momoa banyak dipuji, walau alur cerita dianggap membingungkan bagi sebagian orang.

Tunggu apa lagi, saksikan "A Minecraft Movie" di bioskop terdekat!

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI