Dituding Sebar Hoaks Pemain Timnas Pura-Pura Cedera, Andre Rosiade Persilakan Lapor Polisi

Yazir F Suara.Com
Rabu, 26 Maret 2025 | 13:55 WIB
Dituding Sebar Hoaks Pemain Timnas Pura-Pura Cedera, Andre Rosiade Persilakan Lapor Polisi
Andre Rosiade Bantah Sebar Hoaks Pemain Timnas
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dia juga menjelaskan bahwa tingkat kelembapan tinggi di Indonesia membuat pemain seperti Hilgers lebih rentan mengalami dehidrasi dan kram.

Selain itu, dr. Tirta membantah tuduhan bahwa Hilgers sengaja menghindari panggilan Timnas.

Penggemar tim Liga Inggris Liverpool FC ini menyoroti dedikasi Hilgers yang telah menempuh perjalanan jauh demi membela Indonesia.

Menurutnya, tidak masuk akal jika seorang pemain rela menempuh perjalanan panjang hanya untuk bermain satu pertandingan dan kemudian berpura-pura cedera.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI