Profil Helmy Yahya, Presenter Sekaligus Mantan Direktur PFN yang Bela Ifan Seventeen

Yohanes Endra Suara.Com
Minggu, 23 Maret 2025 | 22:04 WIB
Profil Helmy Yahya, Presenter Sekaligus Mantan Direktur PFN yang Bela Ifan Seventeen
Profil Helmy Yahya. (Instagram/helmyyahya)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Karier Helmy Yahya

Profil Helmy Yahya. (Instagram/@helmyyahya)
Profil Helmy Yahya. (Instagram/@helmyyahya)

Bersinar di dunia pendidikan bahkan sudah menjadi asisten dosen di STAN dan dosen di STIE YAI dan STIE Perbanas, dia juga tertarik terjun ke dunia broadcasting.

Meski sebenarnya dia juga pernah bekerja di Kantor Akuntan Mustafa Lubis serta menjadi Accounting dan Finance Manager Ireng Maulana Production.

Di dunia broadcasting dia pertama kali menjadi pembawa acara kuis, salah satu yang terkenal adala Berpacu Dalam Melodi hingga Siapa Berani.

Gara-gara membawakan banyak kuis, dia sampai mendapatkan julukan sebagai Raja Kuis sampai sekarang.

Dia kemudian juga terjun ke dunia politik mulai dari mencalonkan diri sebagai kepala daerah hingga anggota DPR. Namun dia selalu gagal.

Namun kariernya tetap bersinar, buktinya dia penah menjadi Direktur PFN pada 2001 hingga Direktur Utama TVRI pada 2017.

Kontributor : Tinwarotul Fatonah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI