Perebutan Hak Asuh Anak: 5 Dampak Mengerikan Perceraian yang Diabaikan Baim Wong-Paula

Sabtu, 22 Maret 2025 | 20:38 WIB
Perebutan Hak Asuh Anak: 5 Dampak Mengerikan Perceraian yang Diabaikan Baim Wong-Paula
Paula Verhoeven - Baim Wong (Instagram/Suara.com/Rena Pangesti)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Gugatan cerai Baim Wong kepada Paula Verhoeven pada 8 Oktober 2024 masih berlangsung hingga hari ini.

Terhitung lima bulan sudah proses perceraian antara pasangan yang menikah pada 2018 lalu tersebut.

Bukan Baim Wong ataupun Paula Verhoeven, kondisi kedua putra mereka yaitu Kiano Tiger Wong dan Kenzo Eldrago Wong yang lebih dikhawatirkan.

Baik Kiano maupun Kenzo dinilat terlibat terlalu dalam dengan perebutan hak asuh yang diperlihatkan secara terang-terangan.

Sikap berebut hak asuh ini terpantau berpengaruh pada sikap Kenzo serta Kiano yang enggan bertemu ibu kandung sendiri, Paula Verhoeven.

Baim Wong usai menerima kunjungan hakim Pengadilan Agama Jakarta Selatan di kediamannya kawasan Tanah Kusir, Jakarta, Jumat (21/3/2025) [Suara.com/Adiyoga Priyambodo].
Baim Wong usai menerima kunjungan hakim Pengadilan Agama Jakarta Selatan di kediamannya kawasan Tanah Kusir, Jakarta, Jumat (21/3/2025) [Suara.com/Adiyoga Priyambodo].

Bertolak dari sana, apakah perebutan hak asuh oleh orangtua yang bercerai bisa membuat anak baik-baik saja? 

Berdasarkan penelusuran Suara.com pada Sabtu (22/3/2025), ada dampak psikologis yang bisa diterima anak ketika kedua orang tuanya berebut hak asuh.

Dampak tersebut berpotensi berjangka panjang hingga menimbulkan gejala depresi.

Dilansir dari laman Klik Dokter, setidaknya ada lima contoh dampak psikologis yang bisa ditemukan dalam diri anak akibat perebutan hak asuh anak.

Baca Juga: Terekam Kamera Wartawan, Sikap Tak Biasa Kiano dan Kenzo Saat Bertemu Paula Verhoeven

Lima di antaranya adalah sebagai berikut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI