Laporkan Hater yang Ngaku Fans Fuji ke Polisi, Jennifer Coppen Kini Beri Peringatan Tegas

Kamis, 20 Maret 2025 | 13:52 WIB
Laporkan Hater yang Ngaku Fans Fuji ke Polisi, Jennifer Coppen Kini Beri Peringatan Tegas
Syifa Hadju, Jennifer Coppen, dan Fuji (Instagram/@fuji_an)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Siap-siap aku cari ya, udah aku ss (screenshoot) semua. Tunggu tim IT (Informastion and technology) nyari kamu. Thank you, pasal berlapis,” balas Fuji.

Mendapat ancaman tersebut, haters Fuji ciut. Ia langsung meminta maaf. Meski begitu, adik ipar dari mendiang Vanessa Angel itu tetap melaporkannya ke pihak kepolisian.

"Siapin tisu ya sayang, jangan lupa makan. Takutnya di sana makanan nggak enak," kata Fuji memperingatkan.

Selain itu, Fuji juga menegaskan kepada warganet yang lain bahwa dirinya tidak akan segan melaporkan siapa saja yang mengirim ujaran kebencian atau hal lain bersifat perundungan kepada dirinya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI