Stroke Sejak 20 Tahun Lalu, Nenek Verrell Bramasta Meninggal Usai Sesak Napas

Rabu, 19 Maret 2025 | 21:03 WIB
Stroke Sejak 20 Tahun Lalu, Nenek Verrell Bramasta Meninggal Usai Sesak Napas
Verrell Bramasta (Instagram/@bramastavrl)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Verrell bercerita, ia langsung mengajak eyangnya datang ke rumah ketika dia bisa beli hunian baru. 

Sebagai cucu, ia ingin membuktikan kalau dirinya sudah berhasil. 

"Waktu saya di entertainment dan bisa beli rumah, eyang menjadi salah satu yang saya ajak ke rumah juga. Ketika saya jadi wakil rakyat, eyang juga menyaksikan. Itu jadi kebanggaan tersendiri."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI