Pacar Bucin Bikin Tato Nama Mawar AFI, Ternyata Ada Ancaman

Yohanes Endra Suara.Com
Kamis, 13 Maret 2025 | 09:00 WIB
Pacar Bucin Bikin Tato Nama Mawar AFI, Ternyata Ada Ancaman
Mawar AFI dan Kevin Wazeng. [Instagram/mysamawar]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Saat ditanya agama, Mawar menegaskan masih seorang muslim.

Namun Mawar juga tersinggung karena merasa urusan keyakinan merupakan ranah pribadi yang tak seharusnya menjadi urusan netizen.

Sementara itu, warganet di postingan akun @rumpi_ttv pada Rabu (12/3/2025) menganggap buncinnya Kevin Wazeng berlebihan.

"Lebay sampe segitunya," komentar akun @rendy.rahadian.sapu***.

"Mata cowoknya aja ah sudahlah, gak meyakinkan untuk serius," sahut akun @aurelnuraisyahmahar***.

"Ya cowok kayak gini mah paling juga buat maen-maen doang," sindir akun @desisrgr2***.

Kontributor : Neressa Prahastiwi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI