7. Bukan Strategi Marketing

Di akun Instagram pribadi, Faizal Lubis menegaskan batal dirilisnya film Siapa Dia bukan strategi marketing. Ia juga menyentil seseorang berinisial W untuk belajar menghargai.
Itu dia berbagai fakta film Siapa Dia yang sudah ditunggu-tunggu, sayangnya batal rilis diduga karena permasalahan pribadi. Bagaimana pendapatmu?
Kontributor : Neressa Prahastiwi