Fuji Pamer Dapat Bunga dan Cokelat dari Sosok Inisial V, Verrell Bramasta?

Senin, 10 Maret 2025 | 14:28 WIB
Fuji Pamer Dapat Bunga dan Cokelat dari Sosok Inisial V, Verrell Bramasta?
Fujianti Utami (Instagram/@fuji_an)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Gue salfok bunga dari Verrell ini, Uti bukan cuman foto pakai HP tapi dia foto pakai kamera. Ini sih istimewa sampai dia foto pakai kameranya," imbuh @eva***.

"Dari kata-katanya sih kayak pak Dewan," ujar @marti***.

Fuji belakangan memang dikabarkan tengah dekat dengan Verrell Bramasta. Semua bermula ketika Fuji membuat konten dengan mendatangi Verrell di Gedung DPR MPR RI. Dari konten tersebut, Fuji dan Verrell kemudian kerap bertemu dan terlihat romantis.

Gara-gara kedekatan itu pula, warganet pun berharap dan menjodoh-jodohkan Verrell dan Fuji bisa naik pelaminan. Verrell sendiri beberapa waktu lalu tak menampik kalau dirinya kini tengah serius mecari pasangan. Selain usianya yang sudah matang, cowok 28 tahun ini juga sudah mapan sebagai seorang artis dan anggota dewan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI