Baim Wong Bagikan Kabar Duka Sambil Tulis Kebohongan Manusia, Sindir Paula Verhoeven?

Senin, 10 Maret 2025 | 13:03 WIB
Baim Wong Bagikan Kabar Duka Sambil Tulis Kebohongan Manusia, Sindir Paula Verhoeven?
Baim Wong saat hadir sidang cerai lanjutan di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Rabu (5/3/2025). [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pasalnya diduga tulisan tersebut diperuntukan untuk istrinya, Paula Verhoeven yang digugat cerainya.

"Bisa-bisanya berduka tapi nyindir orang. No bodys perfect bang, jadi jangan maksa untuk selalu jadi orang bener," ungkap salah satu warganet.

"Posting apapun captionnya tetep nyindir. Eh nyindir apa ngomongin diri sendiri nih?" tanya warganet.

"Jadi laki laki itu nggak usah mulutnya macam perempuan. Kau sudah lihat dan kau sudah berkata-kata seakan akan hidup di dunia harus cari kebaikan. Cok berkaca sudah jadi laki laki yang baik tidak? Ingat ya Allah juga kapan aja bisa ambil apa yang kau anggap itu milikmu," tegus warganet.

Paula Verhoeven saat hadir sidang cerai lanjutan di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Rabu (5/3/2025). [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]
Paula Verhoeven saat hadir sidang cerai lanjutan di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Rabu (5/3/2025). [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]

"Definisi ngga bisa berkaca pada diri sendiri. Harusnya laki yang berwibawa itu ngga banyak caption. Cukup sesuai dengan postingan," terang warganet.

"Orang lain dijunjung tinggi. tapi istri dan ibu dari anak-anaknya di-dzolimin. Lu sehat @baimwong?" ujar Baim Wong.

"Tapi memisahkan anak dari ibu kandungnya itu salah Mas Baim karena surga anak laki-laki itu ada di ibunya. Mohon maaf lahir batin kalau menyinggung perasaan," saran warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI