"Berarti secara tidak langsung pengacaranya mengakui," imbuh warganet lain. "Udah tahu kan lu salah pilih lawan dan klien," ejek warganet lainnya kepada Razman.
Pernyataan dan niat Razman untuk melaporkan Lolly memang mengejutkan dan bertolak belakang dengan apa yang pernah ia sampaikan beberapa waktu lalu. Razman sempat mengatakan bahwa ia menganggap Lolly seperti anaknya sendiri.
Razman bahkan mengaku ingin menjadi ayah angkat bagi Lolly, sampai remaja tersebut berusia 18 tahun.