"Selama pernikahan ternyata hanya tinggal bersama, bukan hidup bersama," kata seorang warganet.
"Silent treatment membunuh, kekerasan mental nggak kelihatan. Nikmati rasa sakitnya hingga hilang cintanya, itu nyata teman-teman," imbuh warganet lain.
"'Sudah sampe 17 tahun Mba Asri sudah hebat mba mempertahankan rumah tangganya," kata warganet lainnya.