Daftar Artis yang Pernah Bangun Masjid, Terbaru Zaskia Adya Mecca Bikin di Gaza

Sumarni Suara.Com
Minggu, 23 Februari 2025 | 11:30 WIB
Daftar Artis yang Pernah Bangun Masjid, Terbaru Zaskia Adya Mecca Bikin di Gaza
Potret masjid sementara Zaskia Adya Mecca di Gaza (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Zaskia Adya Mecca baru-baru ini mengungkapkan rasa syukurnya saat ia mengetahui masjid yang didirikannya di Gaza sudah bisa beroperasi.

Meskipun terlihat sederhana, istri Hanung Bramantyo itu menangis haru saat masjidnya sudah bisa dipakai jemaah untuk salat.

Beberapa artis di Tanah Air juga diketahui membangun masjid yang ada di dalam mapun luar negeri.

Lalu siapa saja artis yang pernah membangun masjid? Yuk lihat daftarnya!

1. Atta Halilintar

Atta Halilintar bangun masjid (Instagram)
Atta Halilintar bangun masjid (Instagram)

Suami Aurel Hermansyah, Atta Halilintar, diketahui pernah membangun sejumlah masjid yang dibuat di beberapa daerah di Indonesia.

Melalui media sosialnya, Atta sempat memperlihatkan sebuah masjid yang dibangunnya dengan penuh perjuangan.

"Pembuatan masjid jami AHHa ke-4. Bismillah semoga jadi doa dan berkah buat kami sekeluarga. Tim AHHA," tulis Atta dikutip pada Sabtu (22/2/2025)

Sebuah masjid dengan kubah putih itu terlihat berdiri tegap di sebuah pesantren di kawasan Tebuireng, Jombang, Jawa Timur.

Baca Juga: Pantas Jadi Tersangka, Nikita Mirzani Akui Tarifnya untuk Tutup Mulut Mahal

Atta bahkan sempat mengabadikan momen kebersamaannya dengan anak-anak santri di depan masjid yang dibangunnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI