Meski juru bicaranya menyangkal kalau Prabowo tak ambil gajinya. Dia tetap mengambilnya namun kemudian disumbangkan untuk kepentingan orang banyak bukan pribadinya. Pantas tak butuh gaji lagi, menurut LHKPN, kekayaan Prabowo mencapai Rp2 triliun.
4. Susi Pudjiastuti

Susi Pudjiatuti juga menjadi menteri di era Presiden Jokowi. Dia menjabat sebagai Menteri Kelautan dan Perikanan di periode awal Jokowi. Dia pun tak mengambil gajinya sebagai menteri.
Susi saat itu memberikan semua gajinya untuk nelayan tua dan juga disumbangkan ke panti jompo. Seperti diketahui, gajinya sebagai menteri kisaran Rp19 juta perbulan.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah