Meski lancar berbicara memakai bahasa Inggris, Marion Jola diduga membuat blunder lantaran mengklaim Indonesia tidak memiliki teater musikal.
Tidak hanya itu, Marion Jola juga blunder karena mempromosikan dirinya sebagai penyanyi, tetapi kelabakan saat ditanya soal musik oleh Jeff Goldblum.
Akibatnya, Marion Jola santer mendapat kritik dari warganet. Dia dikritik tidak kompeten hingga tidak profesional.
Demikian adalah perbandingan nasib Alyssa Daguise dan Marion Jola selepas mewawancarai artis Hollywood.