Gelar Konser di Jakarta, NIKI: Senang Bisa Kembali ke Rumah

Sabtu, 15 Februari 2025 | 12:07 WIB
Gelar Konser di Jakarta, NIKI: Senang Bisa Kembali ke Rumah
NIKI saat gelar konser bertajuk BUZZ Around The World di Beach City International Stadium (BCIS), Jakarta Utara, Jumat (14/2/2025) [Suara.com/Tiara Rosana].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Konser berakhir tepat pukul 23.00 WIB. NIKI membawakan total belasan lagu, termasuk lagu-lagu hits seperti The Apartment We Won't Share, High School in Jakarta, Backburner, hingga Take A Chance With Me.

NIKI juga sempat membawakan cover lagu Kiss Me milik Sixpence None The Richer dan Iris milik The Goo Goo Dolls dalam rangka perayaan Valentine's.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI