8 Anak Artis Rilis Lagu Anak-anak, Terbaru Ameena Hanna Nur Atta

Ferry Noviandi Suara.Com
Sabtu, 08 Februari 2025 | 19:42 WIB
8 Anak Artis Rilis Lagu Anak-anak, Terbaru Ameena Hanna Nur Atta
Ameena dan Levian. (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Billar sengaja membuatkan lagu untuk putranya dengan tujuan agar lagu anak-anak kembali diminati. Benar saja, banyak netizen yang menyambut baik lagu ini karena dinilai lagu anak-anak banget.

8. Ameena Hanna Nur Atta

Paling baru adalah anak Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah yang merilis lagu anak-anak berjudul Love Animal. Banyak yang memberikan reaksi positif mendengar lagu dengan lirik sedehana namun enak didengar ini.

Apalagi ditambah suara Ameen yang khas dan bikin candu seperti kakek neneknya yang seorang musisi, Kris Dayanti dan Anang Hermansyah. Sampai netizen menyebut kalau Ameena bakal jadi the next diva di masa depan menggantikan neneknya.

Itulah anak-anak artis yang rilis lagu anak-anak dan bisa jadi rekomendasi untuk si kecil.

Kontributor : Tinwarotul Fatonah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI