Sikap Abidzar Al Ghifari Bikin Film Tak Laku, Padahal Ustaz Jefri Al Buchori Pernah Berpesan Soal Merendah Diri

Jum'at, 07 Februari 2025 | 18:30 WIB
Sikap Abidzar Al Ghifari Bikin Film Tak Laku, Padahal Ustaz Jefri Al Buchori Pernah Berpesan Soal Merendah Diri
Ustaz Uje - Abidzar Al Ghifari (Koleksi Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Abidzar Al Ghifari dan para pemain A Business Proposal dalam sesi gala premiere di CGV Grand Indonesia, Jakarta, Jumat (31/1/2025) [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]
Abidzar Al Ghifari dan para pemain A Business Proposal dalam sesi gala premiere di CGV Grand Indonesia, Jakarta, Jumat (31/1/2025) [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]

Pesan tersebut diutarakan oleh Abidzar pada tahun 2022 lalu. Mulanya, Abidzar mengaku merindukan sosok ayahnya yang telah meninggal dunia.

Kala ditanya soal pesan, tidak dimungkiri bila Abidzar mendapatkan banyak dari almarhum. Namun satu yang diingat justru soal merendahkan diri.

"Apa ya kalau omongan-omongan ada banyak banget," ujar Abidzar kala itu.

"Tapi kalau yang paling gue inget adalah merendahlah kamu serendah rendahnya, sampai gak ada orang yang bisa ngerendahin kamu lagi. Itu sih yang paling diinget," katanya menyambung.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI