Psikiater Ungkap Alasan Lolly Kini Nyaman dengan Razman, Sewaktu-waktu Bisa Berubah

Sabtu, 25 Januari 2025 | 10:00 WIB
Psikiater Ungkap Alasan Lolly Kini Nyaman dengan Razman, Sewaktu-waktu Bisa Berubah
Razman Arif Nasution dan istrinya, Ade Suryani saat ditemui di Pengadilan Negeri Jakarta Utara, Kamis (23/1/2025). [Suara.com/Tiara Rosana]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Lolly dan Nikita Mirzani (Instagram)
Lolly dan Nikita Mirzani (Instagram)

Sebagaimana diketahui, hubungan Nikita Mirzani dan Lolly memburuk sejak 2023 lalu. Saat itu Nikita marah karena sang anak membela mantan suaminya, Antonio Dedola.

Hubungan makin memburuk saat Lolly berpacaran dengan Vadel Badjideh. Nikita bahkan melaporkan Vadel ke polisi atas dugaan persetubuhan dan aborsi terhadap Lolly.

Mental Lolly terganggu sejak hubungannya ditentang sang ibu. Remaja 17 tahun tersebut sempat dirawat di safe house, di RS Polri, dan saat ini di tempat eksklusif untuk disembuhkan mentalnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI