Sidang Baru Dimulai, Riyuka Bunga dan Heri Horeh Sudah Sepakat Cerai

Jum'at, 24 Januari 2025 | 13:34 WIB
Sidang Baru Dimulai, Riyuka Bunga dan Heri Horeh Sudah Sepakat Cerai
Riyuka Bunga menghadiri sidang cerai perdana di Pengadilan Agama Depok, Jawa Barat, Kamis (23/1/2025). [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain isu suka kencan esek-esek, Heri Horeh juga diduga selingkuh dari Riyuka Bunga. Sang selebgram pun mengambil jalan berpisah dan mendaftarkan gugatan cerai pada 13 Januari 2025 lalu.  

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI