Foto-foto tersebut kemudian menjadi topik menarik di kolom komentar. Banyak yang menegaskan bahwa Alyssa Daguise memang menganut agama Islam sedari awal, seperti calon suaminya, Al Ghazali.
"Alyssa Islam dari dulu, guys," kata salah satu warganet.
"Dia salat Eid di Jepang, malah dikira Kristen," tambah yang lain.
"Dia aja kemarin salat berarti Islam kan," warganet lain menimpali.