Nikita Willy dan Keluarga "Terjebak" Kebakaran LA, Begini Kegiatan Sederhana Tapi Mewah Mereka

Ferry Noviandi Suara.Com
Minggu, 12 Januari 2025 | 06:00 WIB
Nikita Willy dan Keluarga "Terjebak" Kebakaran LA, Begini Kegiatan Sederhana Tapi Mewah Mereka
Nikita Willy bersama Indra Priawan dan putranya, Baby Issa. (Instagram/@nikitawillyofficial94)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Tapi rumahnya yang nggak sederhana mami," kata warganet lain. "Di rumah aja tapi semua fasilitas tersedia tante," imbuh warganet lain.

"Ini sederhana mami, kalau di rumah udah ada semua fasilitas mending di rumah, daripada kobokan berenang di tempat rame, sehat-sehat semua sekeluarga," ujar seorang warganet.

Tambahan informasi, Nikita Willy memilih kembali ke Los Angeles untuk melahirkan anak keduanya. Ini sama seperti saat dia melahirkan anak pertama.

Kontributor : Tinwarotul Fatonah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI