Sakit dadaku, ku mulai merindu
Ku bayangkan jika kamu tidur di sampingku
Di malam yang semu
Pejamkan mataku
Ku bayangkan tubuhmu jika di pelukanku
Yang ku mau cuma kamu
Yang kau mau cuma aku
Yang ku mau cuma kamu
Yang kau mau cuma aku
Makna Lagu "Garam dan Madu (Sakit Dadaku)"
Lirik lagu "Garam dan Madu" mengangkat tema yang akrab dengan kehidupan sehari-hari, yakni dilema dalam hubungan cinta. Lagu ini menyampaikan perasaan yang bertolak belakang, seperti manis dan pahit, layaknya madu dan garam. Perasaan tersebut menggambarkan ketidakpastian serta keindahan yang sering kali mewarnai perjalanan cinta seseorang.
Melalui lirik seperti:
"Apa yang kau mau? Dia atau aku? Garam atau madu?"
Pendengar diajak untuk merenungkan kembali keputusan-keputusan yang sulit dalam hubungan mereka. Emosi yang dituangkan dalam lagu ini terasa sangat mendalam, hingga mampu membuat pendengar larut dalam suasana hati sang penulis lagu.
Tak heran jika lagu ini menjadi viral di TikTok. Kombinasi lirik yang relatable dengan aransemen musik yang memikat membuatnya begitu mudah diterima oleh berbagai kalangan, terutama generasi muda.
Itulah pembahasan lirik lagu dan makna Garam dan Madu (Sakit Dadaku) oleh Naykilla, Tenxi, dan Jemsii.
Baca Juga: Lirik Lagu Garam dan Madu Dalam 3 Bahasa Jadi Candu hingga Viral, New Gen Dangdut!